Terus Lakukan Terobosan, FKIP UPGRIP Gelar Workshop Pendampingan Pengajuan Akreditasi Jurnal dan Indexing SINTA
Palembang – Humas UPGRIP Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) sebagai salah satu Perguruan Tinggi terbaik di Sumsel terus melakukan berbagai terobosan dalam amanah Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kali ini, dibidang penelitian guna mendorong jurnal ilmiah yang belum terakreditasi dan meningkatkan mutu pengelolaan jurnal yang dikelola Prodi di lingkungan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UPGRIP maka digelarWorkshop Pendampingan Pengajuan Akreditasi Jurnal dan Indexing SINTA. Workshop yang dilaksanakan secara luring bertempat di ruangan 406 Gedung Science Center Universitas PGRI Palembang pada tanggal 17-19 April 2023 ini dibuka langsung oleh Rektor Universitas PGRI Palembang Dr. H. Bukman Lian, M.M., M.Si., CIQaR. Turut hadir …
Berbagi di Bulan Suci, Ormawa Fakultas Sains dan Teknologi UPGRIP Bagikan 200 Paket Takjil
Palembang – Humas UPGRIP Sebagai bentuk menebar kebaikan di bulan Suci Ramadhan 1444 H, Organisasi Mahasiswa (Ormawa) dari Fakultas Sains dan Teknologi (FST), Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) menggagas program sedekah. Program sedekah kali ini dilakukan dengan berbagi 200 paket takjil kepada masyarakat di sekitar Jalan Ahmad Yani Palembang, Minggu (9/4/2023). Menariknya lagi, program kemanusiaan ini ditutup dengan Pembacaan Yaasin bersama, buka bersama dan Shalat berjamaah di kediaman Dekan FST UPGRIP Dewi Novianti, S.Si., M.Kes yang berada di kawasan Lorong Tajur Palembang. Ketua Pelaksana Program Ramadhan Ormawa FST UPGRIP Agunawan menyampaikan bahwa kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk rasa syukur sekaligus mempererat …
HMPS Fisika Fakultas Sains dan Teknologi UPGRIP Ajak Mahasiswa Mengenal Dunia Melalui Prestasi
Palembang – Humas UPGRIP Momentum Ramadan 1444 H tidak menyurutkan kegiatan mahasiswa Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) untuk tetap produktif.Kali ini, Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) Fisika, Fakultas Sains dan Teknologi UPGRIP mengajak mahasiswa untuk lebih mengenal dunia dengan mengenal diri, melejitkan prestasi dan meraih prestasi melalui kegiatan webinar. Kegiatan ini diketuai oleh Rian Amirul mahasiswa semester IV dengan arahan Ahmad Fauzan selaku ketua HMPS. Webinar dengan menghadirkan alumni Program Studi Fisika, Indah Sukria, S.Si yang saat ini bekerja di Pertamina Plaju dan Heru Prasetyo, S.Si. yang saat ini bekerja di Badan Pusat Statistik (BPS) Sumatera Selatan, dibuka oleh Dekan Fakultas …
Tingkatkan Kualitas Lulusan, PPs UPGRIP Gelar Penyamaan Persepsi Bimbingan Tesis
Palembang – Humas UPGRIP Program Pascasarjana (PPs) Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) terus melakukan berbagai terobosan guna meningkatkan kualitas lulusan. Bahkan kali ini, PPs UPGRIP menggelar kegiatan Persamaan Persepsi Pembimbingan Tesis Tahun Akademik 2022/2023 yang diselenggarakan secara blended learning online melalui aplikasi zoom, dan offline di Aula Sriwijaya UPGRIP, Selasa (4/4/2023). Kegiatan ini dihadiri oleh ketua BPH PB PGRI pada Universitas PGRI Palembang Dr. Hj. Meilia Rosani, S.H., M.H diwakili oleh Wakil Ketua Drs. H. Lukman Haris, M.Si, Rektor Universitas PGRI Palembang Dr. H. Bukman Lian, M.M., M.Si., CIQaR, Wakil Rektor II Dr. Yasir Arafat, M.M., CIQaR, Plt. Direktur Pascasarjana Dr. …
Membanggakan! Prodi Bimbingan dan Konseling FKIP UPGRIP Raih Akreditasi Unggul
Palembang – Humas UPGRIP Capaian luar biasa dipersembahkan oleh Program Studi (Prodi) Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas PGRI Palembang (UPGRIP). Pasalnya, setelah melalui rangkaian Asesmen lapangan dalam jaringan akreditasi Program Studi Bimbingan dan konseling FKIP Universitas PGRI Palembang pada tanggal 9 dan 10 Maret 2023 oleh asesor Dr. Drs. I Wayan Dharmayana, M.Psi dari Universitas Negeri Bengkulu dan Dr. Masril, M.Pd. Kons dari Universitas Islam Negeri Mahmud Yunus Batusangkar akhirnya akhirnya meraih akreditasi unggul. Hal tersebut sebagaimana telah diterbitkan Surat Keputusan Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) tentang Akreditasi Program Studi Bimbingan dan Konseling pada Program …