Festival Trust UPGRIP, Dorong Kreativitas Pelajar dan Mahasiswa
Palembang – Humas UPGRIP Festival Trust menjadi ajang bergengsi Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) karena memiliki stimulus yang mampu mendorong kreativitas pelajar dan mahasiswa. Bahkan tahun ini, Festival Trust FKIP, diselenggarakan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas PGRI Palembang, diikuti sekitar 763 peserta dari jenjang, SD, SMP, SMA dan Mahasiswa se-Sumatera Selatan (Sumsel) dan luar Sumsel, dibuka langsung Rektor Universitas PGRI Palembang, Dr. H. Bukman Lian, M.M., MSi. CIQaR Rektor Universitas PGRI Palembang, Dr H Bukman Lian, MM., MSi., CIQaR diwakili Wakil Rektor II Dr Yasir Arafat, SE, M.M., CIQaR mengatakan, kegiatan lomba ada sekitar 37 mata lomba. Kemudian ada …
Terus Melaju dengan Mutu, UPGRIP Gandeng FEB UNILA, FAME Indonesia, Universitas Malahayati dan PT TDM Honda Lampung
Palembang – Humas UPGRIP Terus Melaju Dengan Mutu, Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) sebagai salah satu Perguruan Tinggi terbaik di Sumsel terus melakukan berbagai terobosan. Bahkan, dalam rangka memaksimalkan Tri Dharma Perguruan Tinggi, Kampus yang dikenal dengan Cyber University ini secara maraton menggandeng sejumlah Universitas Negeri maupun Swasta dan Intitusi Swasta serta Dunia Usaha Dunia Industri terkenal di Indonesia. Kali ini, pada kunjungan kerjasama di Lampung pada 13-14 Juni 2023, UPGRIP menjalin kerjasama dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UNILA, FAME Indonesia, Universitas Malahayati dan PT TDM Honda Lampung. Proses penandatangan MoU yang dilakukan oleh Rektor UPGRIP Dr. H. Bukman Lian, …