Hadirkan Narasumber dari Amerika Serikat dan Malaysia Fakultas Teknik UPGRIP Gelar Kuliah Umum (International Lecturer)
Palembang – Humas UPGRIP Fakultas Teknik Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) sebagai salah satu Fakultas favorit pilihan masyarakat terus melakukan berbagai terobosan dalam rangka menciptakan lulusan berkualitas. Salah satunya, Fakultas Teknik UPGRlP menggelar Kuliah Umum dengan narasumber dari Research Fellow Worcester Polytechnic Institute Amerika Serikat Reisya Ichwani, Ph.D. Tak hanya itu, Kuliah Umum ( International Lecturer ) yang berlangsung secara hybrid (daring dan luring) ini juga menghadirkan narasumber Senior Lecturer, Institute of Energy Infrastructure University Tenaga National Malaysia Fathoni Usman, Ph.D, ASEAN Eng, dimoderatori oleh DR. Ian Kurniawan, M.Eng. Kuliah Umum bertema “Potential Sources Of Renewable Energy” yang digelar di Gedung …
FKIP Sejarah UPGRIP Gelar Pameran Penelitian di Mapasaba 2022
Palembang – Humas UPGRIP Animo masyarakat Kota Palembang khususnya pelajar SMA/SMK/MA begitu terlihat pada Stand FKIP Program Studi (Prodi) Sejarah Universitas PGRI Palembang (UPGRIP) yang menggelar pameran di Rumah Peradaban Sriwijaya dan Melayu Sumatera Selatan (Mapasaba) 2022. Dekan FKIP UPGRIP Dr. Dessy Wardiah, M.Pd., CIQaR diwakili oleh Wakil Dekan III Dr. Muhammad Idris, M.Pd mengatakan bahwa banyak yang hadir dan mengapresiasi pameran penelitian yang dilakukan Prodi Sejarah FKIP UPGRIP di Pameran Mapasaba yang digelar di Museum Negeri Sumatera Selatan pada 23-27 November 2022. “Tujuan mengikuti pameran ini, selain untuk mempromosikan penelitian mahasiswa dan dosen, juga sebagai sosialisasi Prodi Sejarah FKIP …
Upacara Peringatan HUT PGRI ke-77 dan HGN Tahun 2022 berlangsung Khidmat “PGRI inisiasi miliki Fakultas Kedokteran dan Rumah Sakit “
Palembang – Humas UPGRIP Momentum Peringatan HUT Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Ke- 77 sekaligus peringatan Hari Guru Nasional tahun 2022 yang di rancang PGRI Provinsi Sumsel berjalan khidmat, diawali dengan upacara bendera dipimpin langsung Ketua PGRI Sumsel H. Ahmad Zulinto, S.Pd., M.M. diikuti oleh seluruh pengurus PGRI Sumsel, perwakilan Guru SD, SMP, SMA, MI, MTS, MA Negeri dan Swasta di Kota Palembang serta tamu undangan lainnya. Kamis, (25/11/22) di Pelataran Kampus Universitas PGRI Palembang. Hadir dalam Upacara HUT PGRI Kepala Dinas Pendidikan Sumsel diwakili oleh Drs. Joko Edi Purwanto, M.Si , MM, Ketua BPH PB PGRI pada UPGRIP Dr. …
Dosen FKIP UPGRIP Ajarkan Media Pembelajaran Interaktif di SMAN 1 Abab Pali
Palembang – Humas UPGRIP Guna memberikan wawasan kepada guru tentang penggunaan variasi media pembelajaran interaktif, para dosen FKIP Universitas PGRI Palembang (UPGRIP)melaksanakan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) berbentuk workshop dengan metode presentasi dan diskusi terbuka di SMA Negeri 1 Abab, Kabupaten Pali, Senin (7/11/2022). PkM ini diketuai oleh Nova Pratiwi, M.Pd, yang beranggotakan Chandra Kurniawan, S.E.,M.Si, Januardi, S.Pd., M.Si., Neta Dian Lestari, S.Pd, M.M, Hj. Masnunah, M.Pd, Riswan Aradea S.P., M.M dan dibantu oleh 3 mahasiswa Sunarmo Tri Atmojo, Sanita serta Pesi Purnama Sari. Ketua PkM Nova Pratiwi, M.Pd mengatakan selain kegiatan PkM, dilakukan juga Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara …
UPGRIP Soroti Tentang Transformasi Pendidikan Bermutu di Era New Normal Berbasis Karakter di Seminar Nasional
Palembang – Humas UPGRIP Program Pascasarjana (PPs) Universitas PGRI Palembang kembali menggelar Seminar Nasional Pendidikan dengan tema “Transformasi Pendidikan Bermutu di Era New Normal Berbasis Karakter” di Aula H. Aidil Fitri Syah Lantai 5 Gedung Business and Science Center, Kamis (17/11/2022). Seminar Nasional yang menghadirkan para pakar pendidikan ini dibuka langsung Rektor Dr. H. Bukman Lian, MM, M.Si CIQaR ditandai dengan pemukulan gong oleh Ketua BPH PB PGRI pada UPGRIP Dr. Hj. Meilia Rosani, SH., M.H., didampingi Plt Direktur Dr. Syaiful Eddy., MSi., CIQnR beserta jajaran. Plt. Direktur Pascasarjana UPGRIP Dr. Syaiful Eddy, M.Si., CIQnR dalam laporannya mengatakan Seminar ini …