LPD Universitas PGRI Palembang Gelar Diklat Penguatan Kepala Sekolah Moda Daring
Palembang, humas-upgrip – Lembaga Penyelenggara Diklat (LPD) Universitas PGRI Palembang menggelar Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Penguatan Kepala Sekolah Moda Daring di ruang GPM FKIP Universitas PGRI Palembang, Gedung C Lantai 1, Senin (16/11/2020). Kegiatan diklat ini diikuti sebanyak 52 peserta dari empat kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), yakni Kabupaten Banyuasin, Lahat, OKU Timur, dan Kota Pagaralam. Kegiatan berlangsung secara online menggunakan aplikasi zoom dibuka secara resmi oleh Rektor Universitas PGRI Palembang Dr H Bukman Lian, MM, MSi. Hadir pada acara ini, Penanggung Jawab LPD Universitas PGRI Palembang, Dr Dessy Wardiah, MPd, Ketua GPM FKIP Universitas PGRI Palembang Eni Heldayani, …
1.486 Mahasiswa/i Universitas PGRI Palembang Ikuti KKL/KKN di Empat Provinsi
Palembang, humas – Meski di tengah masa pandemi Covid-19, tak menyurutkan semangat para mahasiwa/i Universitas PGRI Palembang untuk membangun daerah di ajang kegiatan KKL/KKN tahun akademik 2020/2021. Penyerahan mahasiswa KKL/KKN digelar secara virtual melalui aplikasi Zoom di Lab Terpadu Ruang 406 Business Science Center Universitas PGRI Palembang, Senin (9 /11/2020). Hadir pada acara tersebut Rektor Universitas PGRI Palembang, Dr H Bukman Lian, MM, MSi, Ketua YPLP PT- PGRI Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) yang diwakili oleh Wakil Ketua YPLP PT-PGRI Sumsel, Drs Lukman Haris, MSi, Ketua PGRI Sumsel diwakili Wakil Ketua PGRI Sumsel, Drs H Muhammad Room, SmHK, Wakil Rektor I, …
Ajarkan RPP Inspiratif, Dosen PGSD FKIP Universitas PGRI Palembang Gelar PkM di SDN 4 Tanjung Raja
Palembang, – Sebanyak lima dosen Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas PGRI Palembang menggelar Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di SD Negeri 4 Tanjung Raja, Kabupaten Ogan Ilir, Provinsi Sumatera Selatan, Rabu (4/11/2020). Kegiatan PkM yang mengambil tema ‘Menyiapkan Diri Sebagai Guru Merdeka Mengajar Melalui RPP Pelaksanaan Pembelajaran’ diikuti sebanyak 60 peserta terdiri dari kepala sekolah dan guru di Kecamatan Tanjung Raja. Dalam acara pembukaan PkM itu dilaksanakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara KorWil Bidang Dikbud Kecamatan Tanjung Raja dan Universitas PGRI Palembang. Nota kesepahaman ini ditandatangani Rektor Universitas PGRI Palembang, Dr H Bukman Lian, …
Dosen Prodi PGSD FKIP Universitas PGRI Palembang Gelar Pelatihan Jarimatika Untuk Guru Sekolah Dasar
Inderalaya, – Sebanyak enam dosen Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas PGRI Palembang menggelar pelatihan jarimatika di dua sekolah yang berada di Kabupaten Ogan Ilir, Provinsi Sumatera Selatan, Selasa (20/10/2020). Pelatihan jarimatika ini merupakan salah satu Tri Darma perguruan tinggi yang dilakukan dosen Prodi PGSD FKIP Universitas PGRI Palembang berupa kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di SD Negeri 2 dan SD Negeri 15 di Kecamatan Inderalaya Utara, Kabupaten Ogan Ilir. Di sela kegiatan PkM yang menerapkan protokol kesehatan Covid-19 itu, dilakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Universitas PGRI Palembang dan dua …
Terapkan Prokes Covid-19, Dosen FKIP Universitas PGRI Palembang Gelar PkM di SMAN 1 Lempuing
Kayuagung, Sumselupdate.com – Dosen Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas PGRI Palembang kembali menggelar kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM). Kali ini PkM yang menerapkan protokol kesehatan (prokes) Covid-19 digelar di SMAN 1 Lempuing, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Provinsi Sumatera Selatan, Selasa (27/10/2020). Di sela kegiatan PkM, dilaksanakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Universitas PGRI Palembang dan SMAN 1 Lempuing, OKI. Nota kesepahaman ini ditandatangani Rektor Universitas PGRI Palembang, Dr H Bukman Lian, MM, MSi yang diwakili oleh Wakil Rektor III Drs Sukardi, MPd dan Kepala SMAN 1 Lempuing, Kartina, SPd. Turut mendampingi Kabag Humas, Protokol, Promosi, dan Kerjasama …